BAHAYA! Pilkada Via DPRD Akan Jadi Pintu Masuk Wacana Pilpres Kembali Lewat MPR
DEMOCRAZY.ID – Peneliti Charta Politika Indonesia, Ardha Ranadireksa mengatakan wacana pemilihan kepala daerah melalui DPRD sangat bertentangan dengan amanat reformasi. Bahkan wacana tersebut dinilai sangat membahayakan nilai demokrasi. “Mengapa? Pertama, hal tersebut mengkhianati amanat reformasi 1998 lalu, di mana kedaulatan/hak rakyat dicabut dan menjadi monopoli segelintir elite partai politik saja,” tegas Ardha, Jumat (9/1/2026). Dia […]





