Sosok Presiden yang Menang Pilpres untuk Ketujuh Kalinya
DEMOCRAZY.ID – Yoweri Museveni memenangkan masa jabatan Presiden Uganda untuk ketujuh kalinya. Dia telah berkuasa sejak tahun 1986. Dilansir AFP, Minggu (18/1/2026), para pengamat Afrika mengatakan penangkapan dan penculikan telah ‘menanamkan rasa takut’ jelang Pemilu di Uganda. Komisi Pemilihan Umum menyebut Museveni (81) memenangkan 71,65 persen suara dalam pemilihan yang digelar Kamis (15/1). Kemenangan itu […]

