Hati-Hati! Inilah 5 Taubat yang Salah dan Ditolak
DEMOCRAZY.ID – Sebagai hamba Allah, manusia pasti tak luput dari yang namanya dosa. Namun, dengan sifat Maha Pengampun, Maha Pengasih, dan Maha Penyayang, Allah memerintahkan hamba-hamba-Nya untuk bertaubat. Selain itu, Allah akan membuka pintu ampunannya dengan luas bagi siapa saja yang menyesal atas perbuatan dosanya di masa lalu. “Katakanlah, wahai hamba-hamba-Ku yang melampaui batas terhadap […]


