siksa kubur

Muslim Wajib Tahu! Amalan Ringan yang Bisa Menyelamatkan Dari Siksa Kubur

DEMOCRAZY.ID – Amalan ringan yang bisa menyelamatkan dari siksa kubur penting untuk diketahui oleh setiap Muslim. Kematian adalah kepastian yang akan dihadapi setiap manusia tanpa terkecuali. Setelah meninggal, setiap muslim akan menghadapi fase kehidupan alam kubur yang penuh dengan ujian dan pertanyaan dari malaikat. Siksa kubur menjadi salah satu hal yang paling ditakuti oleh umat […]

Mengetahui Hewan yang Bisa Mendengar Siksa Kubur: Amalan Penting Agar Terhindar dari Azabnya

DEMOCRAZY.ID – Keberadaan hewan yang mampu mendengar siksa kubur ini bukan sekadar mitos, melainkan fakta yang diriwayatkan langsung dari Rasulullah SAW. Baghal milik Nabi Muhammad SAW tercatat sebagai salah satu binatang yang pernah mendengar suara orang yang disiksa di dalam kubur. Melansir dari Kitab At-Tadzkirah karya Imam Syamsuddin Al-Qurthubi, disebutkan bahwa baghal berwarna putih milik […]

Apakah Tanaman di Kuburan Bisa Meringankan Siksa Kubur? Simak Penjelasannya!

DEMOCRAZY.ID – Pertanyaan apakah tanaman di kuburan bisa meringankan siksa kubur sering muncul dan menimbulkan rasa ingin tahu tentang dalil serta hikmah di balik amalan ini. Berdasarkan hadits shahih, Rasulullah SAW pernah meletakkan pelepah pohon kurma di atas dua kubur yang penghuninya sedang disiksa. Praktik menanam tanaman di kuburan ini termasuk amalan sunnah yang memiliki […]