sherly tjoanda

Ini 7 Bisnis Milik Sherly Tjoanda yang Membuatnya Jadi Gubernur Terkaya di Indonesia

DEMOCRAZY.ID – Gubernur Maluku Utara Sherly Tjoanda kerap menyita perhatian karena sering terjun langsung menemui rakyat. Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) KPK, Sherly Tjoanda memiliki kekayaan sebesar Rp972.112.709.057 (Rp 972 miliar). Selain menjadi gubernur, Sherly Tjoanda juga punya berbagai bisnis hingga kekayaannya nyaris menyentuh Rp1 triliun. Namun, nama Sherly Tjoanda ikut terseret kasus […]

Dugaan Gurita Bisnis Tambang Gubernur Sherly Tjoanda Viral, JATAM Sorot Jejak Izin yang Dinilai Janggal!

DEMOCRAZY.ID – Sorotan terhadap Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, kembali menguat setelah Jaringan Advokasi Tambang (JATAM) merilis laporan investigatif mengenai dugaan konflik kepentingan dalam pengelolaan tambang di wilayah tersebut. Laporan itu menyebut Sherly memiliki keterhubungan dengan sejumlah perusahaan tambang yang beroperasi di sektor nikel, emas, hingga pasir besi. Koordinator Nasional JATAM, Melky Nahar, menegaskan dugaan […]

Kangkangi UU, Gubernur Malut Sherly Tjoanda Kendalikan Gurita Bisnis Tambang!

DEMOCRAZY.ID – Gubernur Maluku Utara (Malut) Sherly Tjoanda disorot tajam aktivis lingkungan. Pasalnya, Sherly hingga kini masih menduduki jabatan strategis atas lima perusahaan tambang di Malut. Dipastikan, rangkap jabatan tersebut dapat menimbulkan konflik kepentingan sekaligus bertentangan dengan Undang-Undang tentang Administrasi Pemerintahan. “Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan yang secara tegas melarang pejabat publik […]

Ternyata Inilah Sosok Gubernur Paling Kaya di Indonesia

DEMOCRAZY.ID – Presiden Prabowo Subianto secara resmi melantik para gubernur dan wakil gubernur terpilih dalam sebuah upacara kenegaraan di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Kamis, 20 Februari 2025 lalu. Momen penting ini menjadi sorotan publik di seluruh Indonesia. Bukan hanya karena pelantikan para pemimpin daerah baru, tetapi juga karena munculnya perhatian besar terhadap laporan kekayaan para […]