Pakar: Laporan Terhadap Pandji Pragiwaksono Salah Alamat, Ini Alasannya!
DEMOCRAZY.ID – Pakar Hukum Komunikasi, Henri Subiakto, menilai ada kekeliruan besar dalam konstruksi hukum jika komika Pandji Pragiwaksono menjadi sasaran utama pelaporan atas materi dalam special show “Mens Rea”. Menurut mantan Staf Ahli Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) ini, secara hukum, laporan tersebut salah alamat. Objek Penghinaan Harus Individu, Bukan Ormas Henri menegaskan bahwa delik […]








