‘Kemiskinan Itu Membahagiakan’, Pernyataan Prabowo Mengguncang Akal Sehat Publik!
DEMOCRAZY.ID – Pernyataan Presiden Prabowo Subianto saat Perayaan Natal Nasional 2025 memantik diskusi luas di ruang publik. Dalam sambutannya, Presiden menyebut rakyat Indonesia sebagai bangsa paling bahagia di dunia, merujuk pada hasil Global Flourishing Study (GFS) yang dilakukan Harvard University bekerja sama dengan Gallup. Presiden Prabowo mengaku terharu melihat kenyataan bahwa banyak rakyat Indonesia hidup […]





