Kemenhut Pertanyakan Klaim Anies Soal 97 Persen Deforestasi RI Legal: Pakai Metode Apa?
DEMOCRAZY.ID – Kementerian Kehutanan (Kemenhut) mempertanyakan klaim politikus Anies Baswedan bahwa 97 persen deforestasi di Indonesia adalah legal. “Kami belum menemukan informasi mengenai definisi deforestasi yang dimaksud oleh beliau,” kata Kepala Biro Hubungan Masyarakat dan Kerja Sama Luar Negeri Kemenhut, Ristianto Pribadi, kepada Kompas.com, Selasa (20/1/2026). Ristianto bertanya soal sumber data Anies yang menyebut 97 […]







