Kaesang Pernah Beli Saham Rp90 Miliar, Padahal Bisnisnya Biasa Aja!
DEMOCRAZY.ID – Bisnisnya sekarang banyak yang tutup dan biasa saja, tapi kekayaannya kok gede ya? Menimbulkan banyak pertanyaan publik. Fenomena kekayaan Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden ke-7 Joko Widodo, kembali jadi sorotan publik. Lulusan Singapore University of Social Sciences ini baru menyelesaikan kuliah beberapa tahun lalu, namun pada 2021 sudah sanggup membeli 8 persen saham […]





