Borok KPU Terbongkar Lagi: Sengaja Tak Laporkan Penggunaan Jet Mewah ke DPR!

DEMOCRAZY.ID – Borok baru dalam skandal jet pribadi Komisi Pemilihan Umum (KPU) terbongkar. Mantan Ketua Komisi II DPR RI, Ahmad Doli Kurnia, mengungkap bahwa KPU sama sekali tidak pernah melaporkan rencana penggunaan fasilitas mewah tersebut kepada parlemen. Bahkan, jika dilaporkan, ia yakin DPR pasti akan menolaknya. Pernyataan tersebut merupakan respons keras atas putusan Dewan Kehormatan […]