WOW! Menghilang Satu Bulan Lebih, Ahmad Sahroni Muncul Sematkan ‘Gelar Doktor’ Ilmu Hukum

DEMOCRAZY.ID – Kemunculan Ahmad Sahroni di panggung wisuda Universitas Borobudur, Jakarta, pada Selasa, 14 Oktober 2025, menjadi sorotan. Wakil Ketua Komisi III DPR RI itu ternyata hadir bukan sebagai tamu kehormatan atau pembicara, melainkan sebagai salah satu peserta wisuda yang meraih gelar doktor Ilmu Hukum. Momen itu sontak mengejutkan para hadirin yang menyambutnya dengan tepuk […]