Raja Salman Eksekusi Mati 356 Orang, Ini Dia Sebabnya!
DEMOCRAZY.ID – Arab Saudi mencatatkan rekor tertinggi eksekusi mati dalam satu tahun kalender. Berdasarkan tabulasi AFP, Kamis (1/2/2025) otoritas kerajaan telah mengeksekusi 356 orang sepanjang tahun 2025, melampaui rekor tahun sebelumnya sebanyak 338 orang. Lonjakan angka eksekusi ini utamanya didorong oleh kebijakan “perang melawan narkoba” yang digalakkan Riyadh. Data resmi pemerintah mengungkapkan bahwa 243 orang […]



