Terungkap! Ini Alasan Prabowo Bolehkan ‘Orang Asing’ Jadi Petinggi BUMN
DEMOCRAZY.ID – Presiden Prabowo Subianto mengungkap alasannya mengizinkan Danantara merekrut ekspatriat hingga warga negara asing (WNA) untuk memimpin di Badan Usaha Milik Negara (BUMN). “Saya telah mengizinkan Danantara untuk merekrut ekspatriat, warga negara asing, untuk dapat memimpin perusahaan-perusahaan (BUMN) ini,” kata Prabowo di hadapan para pemimpin dunia serta ribuan CEO perusahaan dari berbagai negara dalam […]

