7 FAKTA Reuni Akbar 212 di Monas, Isu Palestina Menggema Hingga Dihadiri Gubernur
DEMOCRAZY.ID – Kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, kembali menjadi lautan manusia saat gelaran Reuni Akbar 212 digelar pada Selasa (2/12/2025). Ribuan massa dari berbagai daerah tumpah ruah, mengenang kembali aksi besar pada 2016 silam. Namun, acara Reuni 212 tahun ini membawa sejumlah agenda dan fakta baru yang menarik perhatian publik. Berikut adalah fakta-fakta penting […]



