%20(Custom)%20PRABS.jpg)
DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik sekaligus Guru Besar, Saiful Mujani, mengkritik wacana revisi Undang-Undang TNI yang memungkinkan prajurit aktif menduduki jabatan di 15 kementerian. Wacana ini didorong langsung oleh Presiden Prabowo Subianto. Dikatakan Saiful, langkah ini merupakan kemunduran demokrasi dan mengingatkan pada masa Orde Baru, ketika militer memiliki peran dominan dalam pemerintahan sipil. "Kelakuan Prabowo ini benar-benar set back ke orde baru," ujar Saiful di X @saiful_mujani (12/3/2025). Ia juga mengungkapkan kekhawatirannya terhadap arah kepemimpinan Prabowo ke depan. "Tahu dari awal dia akan jadi presiden buruk, tapi tak seburuk ini," tandasnya. 👇👇 kelakuan @prabowo ini benar2 set back ke orde baru.tahu dari awal dia akan jadi presiden buruk, tapi tak seburuk ini😡 https://t.co/HNMVRSrM6u — saiful mujani (@saiful_mujani) March 12, 2025 Sebelumnya, Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin menyampaikan bahwa Presiden Prabowo Subianto men...