Back to Top
AGAMA GLOBAL KRIMINAL PERISTIWA POLITIK

NGERI! Konflik Pecah di Kongo Afrika, 70 Orang Kristen 'Dipenggal' di Sebuah Gereja

DEMOCRAZY.ID
Februari 22, 2025
0 Komentar
Beranda
AGAMA
GLOBAL
KRIMINAL
PERISTIWA
POLITIK
NGERI! Konflik Pecah di Kongo Afrika, 70 Orang Kristen 'Dipenggal' di Sebuah Gereja

DEMOCRAZY.ID - Sebanyak 70 warga Kristen ditemukan tewas setelah dieksekusi penggal di sebuah gereja di Republik Demokratik Kongo (DRC) yang dilanda konflik. Menurut Open Doors, kelompok pembela komunitas Kristen yang teraniaya, mengatakan 70 jasad yang dipenggal ditemukan di sebuah gereja Protestan di kota Kasanga, di Wilayah Lubero di provinsi Kivu Utara menjelang akhir pekan lalu. Tidak ada kelompok yang mengaku bertanggung jawab atas kekejaman tersebut, tetapi Open Doors dan beberapa organisasi lain menuduh Pasukan Demokratik Sekutu (ADF) sebagai pelaku pembantaian tersebut, dengan mengutip sumber lapangan. Para korban diduga telah disandera beberapa hari sebelum mereka dibunuh. Administrator militer wilayah Lubero, Alain Kiwewa, mengatakan bahwa dia sedang menyelidiki insiden itu, menurut laporan kantor berita Agence de Presse Africaine, Jumat (21/2/2025). "Sumber-sumber lokal menduga ADF, sebuah kelompok Islamis asal Uganda yang berafiliasi dengan ISIS, serta kelompok-kelom...
Baca selengkapnya

Penulis blog