.jpeg)
Janjikan Tanah Gratis Untuk Negara Asing: 'Otorita IKN Berkhianat Terhadap Tanah Air Indonesia?' Oleh: Prih andoyo Kuswanto Ketua Pusat Studi Kajian Rumah Pancasila Pendahuluan Otorita IKN Tawarkan Lahan Gratis ke 10 Negara jika Membangun Kedutaan Besar di IKN sebelum Tahun 2028 “Jika Anda membangun kedutaan di IKN sebelum tahun 2028, Anda akan mendapatkan tanah tersebut secara gratis,” kata Kepala Otorita IKN, Basuki, kepada Duta Besar Belanda untuk Indonesia, Marc Gerritsen. Gerritsen pun menyambut baik tawaran tersebut dan mengungkapkan kekagumannya terhadap pembangunan IKN. “Anda telah mengerjakan pembangunan IKN dengan luar biasa. Ini sangat menakjubkan karena mengedepankan prinsip-prinsip berkelanjutan,” tuturnya. Hal serupa disampaikan oleh perwakilan Kedutaan Besar Inggris, Farah Chaudhry, yang baru pertama kali datang ke IKN. “Terima kasih telah mengundang kami. Apa yang saya lihat langsung ini adalah sesuatu yang mengagumkan. Saya baru percaya setelah melihatnya ...