Back to Top
HUKUM POLITIK

Pakar Geospasial UGM 'Patahkan' Klaim Pagar Laut Tangerang Dulu Daratan

DMCRZ NEWS
Januari 30, 2025
0 Komentar
Beranda
HUKUM
POLITIK
Pakar Geospasial UGM 'Patahkan' Klaim Pagar Laut Tangerang Dulu Daratan
Pakar Geospasial UGM 'Patahkan' Klaim Pagar Laut Tangerang Dulu Daratan
DEMOCRAZY.ID -  Dosen Teknik Geologi UGM I Made Andi Arsana, Ph.D mengatakan, citra satelit membuktikan lokasi pagar laut di pantai utara Tangerang dahulu bukan daratan. Pakar geospasial ini mengatakan pihaknya melakukan penelitian terhadap citra satelit. Penelitian dilihat dari kondisi tahun 1976. "1976 kita lihat, kita bandingkan garis pantai di tahun itu dengan posisi pagar laut yang sekarang itu masih jauh sekali (daratannya) ratusan meter," kata Andi. Hal itu disampaikan Andi di acara Sekolah Wartawan dengan tema Memetakan Sengkarut Pagar Laut yang digelar Forum Wartawan Kampus Universitas Gadjah Mada (Fortakgama) di kampus UGM, Yogyakarta, Kamis (30/1). Kemudian pada tahun 1982 juga terlihat titik pagar laut itu masih jauh dari darata "Katanya 1982 ada sertifikat kalau kita bandingkan berarti waktu itu pun (lokasi pagar laut) belum tanah," jelasnya. Kemudian dicek pula di tahun yang baru di 2024. "Kita bisa melihat arsip itu. Kita bandingkan," jelas...
Baca selengkapnya

Penulis blog