Back to Top
CATATAN EKBIS POLITIK

Kejahatan Pagar Laut Pantai Tangerang: Jokowi Harus Bertanggungjawab!

DEMOCRAZY.ID
Januari 12, 2025
0 Komentar
Beranda
CATATAN
EKBIS
POLITIK
Kejahatan Pagar Laut Pantai Tangerang: Jokowi Harus Bertanggungjawab!

Kejahatan Pagar Laut Pantai Tangerang: Jokowi Harus Bertanggungjawab! Oleh: Marwan Batubara Petisi-100 Berita tentang kejahatan rezim Jokowi membangun “pagar laut” sepanjang 30 km di pantai Tangerang menjadi viral dalam 4-5 hari terakhir.  Banyak kalangan menggugat, karena pada dasarnya “pembangunan” pagar atau patok tersebut melanggar konstitusi dan hukum serta merugikan negara, rakyat, lingkungan, dan lain-lain. Maka pelakunya harus ditemukan, ditangkap dan diadili. Faktanya, pagar tersebut mulai dibangun intensif segera setelah Permenko Perekonomian No.6/2024 diundangkan Mei 2024 (ditetapkan Maret 2024).  Permenko No.6/2024 sarat moral hazards ini tidak ditemukan dalam laman Kemenko Perekonomian, karena sengaja disembunyikan dari akses publik. Sebagai salah satu arsitek PSN sawsta, Airlangga patut digugat atas kejahatan sistemik ini. Sahabat kita M. Said Didu melakukan survei puluhan kali ke wilayah Tangerang utara sejak April/Mei 2024, dan saat itu telah menemukan dimulain...
Baca selengkapnya

Penulis blog