Back to Top
GLOBAL POLITIK

7 Fakta OCCRP: LSM Yang Berani Nobatkan Jokowi Jadi Finalis 'Tokoh Terkorup' 2024

DEMOCRAZY.ID
Januari 02, 2025
0 Komentar
Beranda
GLOBAL
POLITIK
7 Fakta OCCRP: LSM Yang Berani Nobatkan Jokowi Jadi Finalis 'Tokoh Terkorup' 2024

DEMOCRAZY.ID - Organisasi Organized Crime and Corruption Reporting Project (OCCRP) mengambil langkah berani ketika memasukkan nama mantan Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) ke dalam daftar nominasi Tokoh Terkorup 2024. Aksi tersebut membuat publik penasaran dengan lembaga seperti apa OCCRP yang nekat menyenggol sosok Jokowi. Usut punya usut, OCCRP punya skala organisasi tingkat dunia dan menggandeng para jurnalis investigatif ternama seperti sang pendiri. OCCRP juga sepanjang sejarah pendiriannya telah menobatkan berbagai pemimpin dunia yang di mata mereka terlibat dalam kejahatan terorganisir dan korupsi yang masif. Berikut segudang fakta terkait OCCRP. Didirikan oleh wartawan berprestasi dari Rumania Pendiri OCCRP yang berani menobatkan Jokowi sebagai finalis Tokoh Terkorup 2024 ternyata bukan sosok yang sembarangan. Mengutip laman resmi mereka, OCCRP lahir berkat ide dari jurnalis investigatif asal Rumania bernama Paul Radu bersama rekannya, Drew Sullivan. Keduanya menginisiasi OCC...
Baca selengkapnya

Penulis blog