DEMOCRAZY.ID - Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan dirinya adalah warga negara yang taat hukum usai ditetapkan sebagai tersangka olek KPK terkait Harun Masiku. Hasto mengatakan PDIP juga menghormati keputusan dari KPK. "Setelah penetapan saya sebagai tersangka olek KPK, maka sikap dari PDI Perjuangan adalah menghormati keputusan dari KPK. Kami adalah warga negara yang taat hukum, PDI Perjuangan adalah partai yang menjunjung tinggi supremasi hukum," kata Hasto dalam video yang diterima, Kamis (26/12/2024). Hasto mengatakan telah siap dengan risiko yang dihadapi ketika menyampaikan suara kritis bagaimana demokrasi harus ditegakkan. Hasto mengatakan suara rakyat tak bisa dikebiri. Dalam pernyataannya itu, Hasto juga mengatakan bahwa dirinya sebagai murid Bung Karno dan akan mengikuti ajarannya. Hasto juga menunjukkan buku karya Cindy Adams 'Bung Karno-Penyambung Lidah Rakyat Indonesia'. "Maka sebagai murid Bung Karno saya mengikuti apa yang tertulis di dalam ...
DEMOCRAZY.ID - Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan dirinya adalah warga negara yang taat hukum usai ditetapkan sebagai tersangka olek KPK terkait Harun Masiku. Hasto mengatakan PDIP juga menghormati keputusan dari KPK. "Setelah penetapan saya sebagai tersangka olek KPK, maka sikap dari PDI Perjuangan adalah menghormati keputusan dari KPK. Kami adalah warga negara yang taat hukum, PDI Perjuangan adalah partai yang menjunjung tinggi supremasi hukum," kata Hasto dalam video yang diterima, Kamis (26/12/2024). Hasto mengatakan telah siap dengan risiko yang dihadapi ketika menyampaikan suara kritis bagaimana demokrasi harus ditegakkan. Hasto mengatakan suara rakyat tak bisa dikebiri. Dalam pernyataannya itu, Hasto juga mengatakan bahwa dirinya sebagai murid Bung Karno dan akan mengikuti ajarannya. Hasto juga menunjukkan buku karya Cindy Adams 'Bung Karno-Penyambung Lidah Rakyat Indonesia'. "Maka sebagai murid Bung Karno saya mengikuti apa yang tertulis di dalam ...