Back to Top
CATATAN HUKUM POLITIK

Meraba Wajah Hukum Rezim Prabowo-Gibran: 'Sketsa Awal'

DEMOCRAZY.ID
November 13, 2024
0 Komentar
Beranda
CATATAN
HUKUM
POLITIK
Meraba Wajah Hukum Rezim Prabowo-Gibran: 'Sketsa Awal'

Meraba Wajah Hukum Rezim Prabowo-Gibran: 'Sketsa Awal' PERESMIAN status Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI membuat banyak orang menerka-nerka.  Tidak ada yang tahu pasti wajah ekonomi, juga kesehatan, politik luar negeri, dan banyak hal lain hendak dibentuk konturnya dan di bawa ke mana.  Kendati begitu, hemat saya, hukum menjadi salah satu bidang yang enteng untuk disingkap wajahnya selama lima tahun ke depan dengan satu tarikan saja. Kadar benci Prabowo dengan hukum-yang-baik telah terjalin cukup lama, setidaknya sejak Orde Baru memasuki masa hamil tua.  Ia harus vis-à-vis dengan tuduhan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) di Papua dan Timor Timur, memerintahkan penculikan aktivis pro-demokrasi —13 di antaranya tidak diketahui jejaknya sampai sekarang. Kemudian, pasca-Reformasi, partai milik Prabowo, Partai Gerindra, selalu menganjurkan kembalinya sistem hukum yang berteraskan Undang-Undang Dasar 1945 asli keluaran 18 Agustus 19
Baca selengkapnya

Penulis blog