Back to Top
EKBIS POLITIK

Wow! Untuk Program 'Sosialiasi HAM' di Desa-Desa, Natalius Pigai Butuh Rp 8,3 Triliun

DEMOCRAZY.ID
Oktober 31, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
POLITIK
Wow! Untuk Program 'Sosialiasi HAM' di Desa-Desa, Natalius Pigai Butuh Rp 8,3 Triliun

DEMOCRAZY.ID - Menteri Hak Asasi Manusia Natalius Pigai mengajukan program Rp 100 juta untuk satu desa guna melakukan sosialisasi soal hak asasi manusia (HAM) sehingga institusinya memerlukan anggaran sekitar Rp 8,3 triliun dengan perkiraan jumlah desa mencapai 83 ribu lebih. "Dari 83 ribu kelompok yang basisnya itu di perdesaan, kami siapkan. Satu kelompok atau satu wilayah saja kita kasih Rp 100 juta maka (anggaran yang dibutuhkan) Rp 8,3 triliun," ujar Natalius Pigai pada rapat kerja bersama Komisi XIII DPR RI di Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (31/10/2024). Dikutip dari laman resmi Badan Pusat Statistik, jumlah desa/kelurahan menurut provinsi pada tahun 2023 mencapai 83.971 desa/kelurahan. Data tersebut terakhir diperbarui pada Februari 2024. Pigai mengatakan sudah memiliki tim di lapangan sebanyak 1.007 tim yang siap bekerja untuk mengawal implementasi program-program HAM agar langsung menyentuh masyarakat. "Nanti di dalam perjalanan, kami akan mengatur pasukan-...
Baca selengkapnya

Penulis blog