'Wapres Gibran Yang Lagi Rajin-Rajinnya Blusukan' Gibran Rakabuming Raka langsung tancap gas blusukan setelah menjadi Wakil Presiden (Wapres). Blusukan dilakukan Gibran sehari setelah dilantik. Momen blusukan perdana sebagai Wapres itu diunggah Gibran melalui akun Instagramnya. Gibran blusukan menelusuri tunnel dari Stasiun Monas ke Stasiun Thamrin pada Senin (21/10/2024). "Ditemani Menteri Perhubungan Bapak Dudy Purwaghandi dan Pj Gubernur DKI Jakarta Bapak Teguh Setyabudi, berjalan kaki menelusuri tunnel dari Stasiun Monas ke Stasiun Thamrin yang merupakan bagian dari proyek MRT Fase 2 Lintang Selatan-Utara (Bundaran HI - Kota)," tulis Gibran dalam unggahannya seperti dilihat Selasa (22/10). Gibran meminta Proyek MRT Fase 2 itu diselesaikan tepat waktu. Dia menyebut proyek itu sudah berjalan 82%. "Proses pekerjaan sipil sudah mencapai 82%. Proyek ini harus kita usahakan selesai tepat waktu dan setelahnya harus kita hijaukan kembali," ujarnya. Tinjau Makan
'Wapres Gibran Yang Lagi Rajin-Rajinnya Blusukan' Gibran Rakabuming Raka langsung tancap gas blusukan setelah menjadi Wakil Presiden (Wapres). Blusukan dilakukan Gibran sehari setelah dilantik. Momen blusukan perdana sebagai Wapres itu diunggah Gibran melalui akun Instagramnya. Gibran blusukan menelusuri tunnel dari Stasiun Monas ke Stasiun Thamrin pada Senin (21/10/2024). "Ditemani Menteri Perhubungan Bapak Dudy Purwaghandi dan Pj Gubernur DKI Jakarta Bapak Teguh Setyabudi, berjalan kaki menelusuri tunnel dari Stasiun Monas ke Stasiun Thamrin yang merupakan bagian dari proyek MRT Fase 2 Lintang Selatan-Utara (Bundaran HI - Kota)," tulis Gibran dalam unggahannya seperti dilihat Selasa (22/10). Gibran meminta Proyek MRT Fase 2 itu diselesaikan tepat waktu. Dia menyebut proyek itu sudah berjalan 82%. "Proses pekerjaan sipil sudah mencapai 82%. Proyek ini harus kita usahakan selesai tepat waktu dan setelahnya harus kita hijaukan kembali," ujarnya. Tinjau Makan