Back to Top
POLITIK

Sederet Kontroversi Pratikno, Menteri Jokowi Yang Juga Dipanggil Prabowo ke Kertanegara

DEMOCRAZY.ID
Oktober 15, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Sederet Kontroversi Pratikno, Menteri Jokowi Yang Juga Dipanggil Prabowo ke Kertanegara

DEMOCRAZY.ID - Menteri Sekretariat Negara atau Mensesneg Pratikno mengonfirmasi dirinya akan ditunjuk sebagai menteri oleh presiden terpilih Prabowo Subianto.  Namun demikian, Pratikno enggan berkomentar ihwal bidang kementerian yang diamanahkan kepadanya. “Yang jelas saya kembali ditugaskan oleh Pak Prabowo untuk membantu di kabinet,” kata Pratikno usai bertemu Prabowo di rumahnya, di jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin, 14 Oktober 2024. Pratikno terpantau datang di kediaman Prabowo sekitar pukul 16.30 WIB dan keluar pada pukul 17.11 WIB. Dalam pertemuan tersebut, Pratikno mengatakan mendapatkan petunjuk dari Prabowo.  Prabowo berpesan agar Pratikno dan para menteri lainnya untuk bisa kompak dan mendukung kebijakan pemerintah. “Pesan Prabowo mendukung kebijakan beliau dan menekankan kerja sama dalam tim,” katanya. Pratikno merupakan Menteri Sekretaris Negara dua periode. Mantan Rektor Universitas Gadjah Mada (UGM) ini dilantik sebagai Mensesneg oleh Presiden Jok
Baca selengkapnya

Penulis blog