Back to Top
EKBIS POLITIK

Presiden Jokowi Bakal Terima Uang Pensiun Puluhan Juta Rupiah Seumur Hidup, Ada Juga Berbagai Fasilitas Wah Ini!

DEMOCRAZY.ID
September 25, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
POLITIK
Presiden Jokowi Bakal Terima Uang Pensiun Puluhan Juta Rupiah Seumur Hidup, Ada Juga Berbagai Fasilitas Wah Ini!

DEMOCRAZY.ID - Jabatan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan berakhir pada 20 Oktober mendatang.  Setelah tak lagi menjabat presiden, Jokowi berhak atas gaji atau uang pensiun yang diterima per bulan selama seumur hidup. Selain itu, ayah dari Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka itu juga akan mendapatkan berbagai fasilitas dan tunjangan. Pemberian gaji pensiun kepada presiden dan wakil presiden itu diatur dalam UU Nomor 7 Tahun 1978 tentang Hak Keuangan/Administratif Presiden dan Wakil Presiden serta Bekas Presiden dan Wakil Presiden. "Presiden dan Wakil Presiden yang berhenti dengan hormat dari jabatannya berhak memperoleh pensiun," demikian bunyi Pasal 6 Ayat 1. Lantas, berapa uang pensiun yang akan didapat Jokowi usai tak menjabat presiden? Merujuk pada UU Nomor 7 Tahun 1978, besaran uang pensiun yang diterima presiden dan wakil presiden pensiun setara dengan 100 persen gaji pokok terakhir mereka. Enam Kali Gaji Pokok Tertinggi Pejabat Negara Berdasarkan PP Nomor 7
Baca selengkapnya

Penulis blog