Back to Top
PERISTIWA POLITIK TRENDING

MOMEN Ustadz Eka Jaya Nyaris 'Duel' dengan Pentolan Preman di Acara Diskusi Diaspora: Lawan Gua Sendiri!

DEMOCRAZY.ID
September 30, 2024
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
POLITIK
TRENDING
MOMEN Ustadz Eka Jaya Nyaris 'Duel' dengan Pentolan Preman di Acara Diskusi Diaspora: Lawan Gua Sendiri!

DEMOCRAZY.ID - Salah satu tokoh Betawi, Ustaz Eka Jaya nyaris terlibat adu jotos dengan sejumlah terduga preman yang melakukan aksi anarkis di acara diskusi Diaspora Forum Tanah Air (FTA). Momen tersebut terekam kamera amatir hingga videonya viral di media sosial. Tampak dalam tayangan video yang beredar itu, Ustaz Eka Jaya terlibat cek cok mulut dengan beberapa pria yang diduga preman yang memaksa masuk ke dalam hotel lokasi acara diskusi Diaspora. "Kata siapa ini bukan kampung gua. Ini kampung gua," bentak Ustaz Eka Jaya pada sejumlah pelaku penyerangan dikutip pada Senin, 30 September 2024. Beruntung, tidak sempat terjadi adu jotos. Sejumlah petugas yang berada di lokasi kejadian berhasil meredam emosi sekelompok tersebut. Namun tak lama kemudian, mereka menerobos barisan petugas hingga terjadilan aksi pengrusakan dan pengeroyokan di lokasi acara tersebut.  Kejadian itu membuat Ustaz Eka Jaya yang dikenal sebagai Sekretaris Jenderal Poros Jakarta dan sejumlah tokoh Betaw
Baca selengkapnya

Penulis blog