DEMOCRAZY.ID - Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2024 hampir pasti diikuti tiga pasangan calon. Mereka yakni Pramono Anung-Rano Karno, Ridwan Kamil-Suswono, dan Dharma Pongrekun-Kun Wardhana. Pramono-Rano mengantongi dukungan PDIP dan Hanura. Sementara itu, Ridwan Kamil-Suswono didukung 10 partai, di antaranya Golkar, PAN, Demokrat, NasDem, PKB, dan PKS. Lalu, Dharma-Kun merupakan paslon jalur independen atau perseorangan. Lantas, siapa paling unggul di antara mereka? Direktur Eksekutif IPO Dedi Kurnia Syah menilai secara umum dan hitung-hitungan di atas kertas, pasangan calon RK-Suswono dinilai jauh lebih siap di kontestasi pilkada kali ini. Pertama, kata Dedi, mereka didukung mayoritas partai dengan struktur yang lebih matang. Keduanya juga dinilai mengantongi restu dari Presiden Joko Widodo (Jokowi). "Mesin politik mereka terbesar dengan struktur yang jauh lebih matang, ditambah dengan restu dan kedekatan koalisi pada pemerintah, ini akan mempengaruhi performa kemenang...
[ANALISIS] Pilgub Jakarta 2024, Siapa Jadi Jawara Baru di Tanah Betawi?
September 03, 2024
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2024 hampir pasti diikuti tiga pasangan calon. Mereka yakni Pramono Anung-Rano Karno, Ridwan Kamil-Suswono, dan Dharma Pongrekun-Kun Wardhana. Pramono-Rano mengantongi dukungan PDIP dan Hanura. Sementara itu, Ridwan Kamil-Suswono didukung 10 partai, di antaranya Golkar, PAN, Demokrat, NasDem, PKB, dan PKS. Lalu, Dharma-Kun merupakan paslon jalur independen atau perseorangan. Lantas, siapa paling unggul di antara mereka? Direktur Eksekutif IPO Dedi Kurnia Syah menilai secara umum dan hitung-hitungan di atas kertas, pasangan calon RK-Suswono dinilai jauh lebih siap di kontestasi pilkada kali ini. Pertama, kata Dedi, mereka didukung mayoritas partai dengan struktur yang lebih matang. Keduanya juga dinilai mengantongi restu dari Presiden Joko Widodo (Jokowi). "Mesin politik mereka terbesar dengan struktur yang jauh lebih matang, ditambah dengan restu dan kedekatan koalisi pada pemerintah, ini akan mempengaruhi performa kemenang...