Back to Top
EKBIS POLITIK

Menguak Daftar Kekayaan 7 Presiden RI, Ini Yang Paling Kaya Raya

DEMOCRAZY.ID
Agustus 19, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
POLITIK
Menguak Daftar Kekayaan 7 Presiden RI, Ini Yang Paling Kaya Raya

DEMOCRAZY.ID - Sejak kemerdekaan Indonesia hingga 2024, setidaknya Indonesia telah dipimpin tujuh orang Presiden.  Dari sang proklamator dan presiden pertama Indonesia Soekarno, hingga presiden Joko Widodo (Jokowi) yang akan habis masa jabatannya pada Oktober mendatang. Setiap presiden memiliki gaya kepemimpinannya masing-masing. Bukan hanya itu kekayaannya juga berbeda satu sama lain. Lantas bagaimana kekayaan tiap presiden Indonesia? Berikut rangkumannya dari berbagai sumber: 1. Soekarno Tidak diketahui berapa kekayaan Soekarno. Namun catatan koran Austria Kronen Zeitung edisi 17 dan 19 Desember 2012, yang dikutip detik.com, kekayaan presiden pertama itu sebesar US$ 180 miliar yang tersimpan di sebuah bunker di Union Bank of Switzerland (UBS). 2. Soeharto Dengan masa jabatan terlama, 32 tahun, Soeharto diyakini juga memiliki harta yang berlimpah.  Salah satunya terendus oleh The United States Treasury, yang menyebut adanya perpindahan uang senilai US$9 miliar ke bank di Austria pad
Baca selengkapnya

Penulis blog