DEMOCRAZY.ID - Solo Technopark turut menjadi sorotan usai anak bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dan istrinya, Erina Gudono, pelesiran ke Amerika Serikat menggunakan jet pribadi. Jet pribadi berjenis Gulfstream G650ER tersebut diduga milik Gang Ye, salah satu petinggi Sea Group yang membawahi platform e-commerce raksasa Shopee dan Garena, unit bisnis yang memproduksi game populer Free Fire. Salah seorang sumber Tempo di Shopee, yang keberatan namanya disebutkan, mengakui bahwa dalam tiga tahun belakang SEA Group cukup dekat dengan keluarga Solo. Terlebih Shopee kini memiliki dua kantor di Solo, yakni di Solo Paragon Mall dan Solo Technopark. Isu jet pribadi yang ditumpangi Kaesang dan Erina, kata narasumber ini, juga menjadi pembicaraan di antara karyawan. “Sepertinya mungkin saja jet pribadi itu miliki petinggi Shopee,” kata sumber tersebut. Sebelumnya, PT Shopee International Indonesia bersama Pemerintah Kota Solo melakukan sejumlah peremajaan dan pembangunan fasili
DEMOCRAZY.ID - Solo Technopark turut menjadi sorotan usai anak bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dan istrinya, Erina Gudono, pelesiran ke Amerika Serikat menggunakan jet pribadi. Jet pribadi berjenis Gulfstream G650ER tersebut diduga milik Gang Ye, salah satu petinggi Sea Group yang membawahi platform e-commerce raksasa Shopee dan Garena, unit bisnis yang memproduksi game populer Free Fire. Salah seorang sumber Tempo di Shopee, yang keberatan namanya disebutkan, mengakui bahwa dalam tiga tahun belakang SEA Group cukup dekat dengan keluarga Solo. Terlebih Shopee kini memiliki dua kantor di Solo, yakni di Solo Paragon Mall dan Solo Technopark. Isu jet pribadi yang ditumpangi Kaesang dan Erina, kata narasumber ini, juga menjadi pembicaraan di antara karyawan. “Sepertinya mungkin saja jet pribadi itu miliki petinggi Shopee,” kata sumber tersebut. Sebelumnya, PT Shopee International Indonesia bersama Pemerintah Kota Solo melakukan sejumlah peremajaan dan pembangunan fasili