DEMOCRAZY.ID - Kehidupan pribadi Jenderal (Purn) Andika Perkasa mulai mendapat atensi luas masyarakat. Apalagi, Andika Perkasa baru saja dideklarasikan PDIP sebagai calon gubernur Jawa Tengah di Pilkada 2024. Ia dipasangkan dengan mantan Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi. Salah satu hal menarik seputar mantan Panglima TNI ini adalah terkait perjalanan spiritualnya. Sosoknya memang memutuskan menjadi mualaf dengan pindah agama Katolik ke Islam. Ternyata, Andika rela menjadi mualaf demi menikahi wanita pujaan hatinya, Diah Erwiany Hendropriyono atau yang akrab dikenal dengan Hetty. Hetty sendiri bukan perempuan sembarangan. Ia adalah putri dari purnawirawan jenderal bintang empat, AM Hendropriyono. Rupanya Hendropriyono sendiri yang menjodohkan putrinya dengan Andika. Ia sudah mengakumi Andika jauh sebelum pria itu menjadi menantunya. Ini tak lepas dari kecemerlangan Andika selama menjadi tentara. Tanpa pikir panjang, Hendro langsung meminta sang Hetty yang sedang berkuliah di luar
DEMOCRAZY.ID - Kehidupan pribadi Jenderal (Purn) Andika Perkasa mulai mendapat atensi luas masyarakat. Apalagi, Andika Perkasa baru saja dideklarasikan PDIP sebagai calon gubernur Jawa Tengah di Pilkada 2024. Ia dipasangkan dengan mantan Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi. Salah satu hal menarik seputar mantan Panglima TNI ini adalah terkait perjalanan spiritualnya. Sosoknya memang memutuskan menjadi mualaf dengan pindah agama Katolik ke Islam. Ternyata, Andika rela menjadi mualaf demi menikahi wanita pujaan hatinya, Diah Erwiany Hendropriyono atau yang akrab dikenal dengan Hetty. Hetty sendiri bukan perempuan sembarangan. Ia adalah putri dari purnawirawan jenderal bintang empat, AM Hendropriyono. Rupanya Hendropriyono sendiri yang menjodohkan putrinya dengan Andika. Ia sudah mengakumi Andika jauh sebelum pria itu menjadi menantunya. Ini tak lepas dari kecemerlangan Andika selama menjadi tentara. Tanpa pikir panjang, Hendro langsung meminta sang Hetty yang sedang berkuliah di luar