Back to Top
KRIMINAL PERISTIWA

NGERI! Ini 5 Kasus Percobaan Pembunuhan Hingga Penembakan Mematikan Terhadap Pejabat di Indonesia

DEMOCRAZY.ID
Juli 15, 2024
0 Komentar
Beranda
KRIMINAL
PERISTIWA
NGERI! Ini 5 Kasus Percobaan Pembunuhan Hingga Penembakan Mematikan Terhadap Pejabat di Indonesia
NGERI! Ini 5 Kasus Percobaan Pembunuhan Hingga Penembakan Mematikan Terhadap Pejabat di Indonesia
DEMOCRAZY.ID - Sepanjang sejarah Indonesia, beberapa pejabat negara telah menjadi sasaran percobaan pembunuhan.  Kasus-kasus ini menggambarkan risiko yang dihadapi oleh para pemimpin dalam menjalankan tugas mereka.  Kasus penembakan seperti diketahui mencuat usai Donald Trump menjadi korbannya saat berkampanye untuk Pilpres di Pennsylvania, Sabtu (13/7/2024). Trump terkena serpihan peluru tersebut tapi berhasil selamat. Berikut adalah lima kasus percobaan pembunuhan yang paling menonjol di Indonesia, yang menyasar mulai dari Presiden Soekarno hingga mantan Menko Polhukam Wiranto.  Fakta-fakta ini dikutip dari situs indonesia.go.id milik Kementerian Kominfo, Minggu (14/7/2024): 1. Percobaan Pembunuhan Presiden Soekarno Pada 30 November 1957, Presiden Soekarno menjadi target pelemparan granat saat menghadiri acara di Sekolah Rakyat Perguruan Cikini.  Lima granat dilemparkan, menyebabkan sepuluh orang tewas dan 48 lainnya luka-luka. Para pelaku, yang berasal dari Bima ...
Baca selengkapnya

Penulis blog