Back to Top
Beranda
CATATAN
HUKUM
KRIMINAL
'Misteri Inisial T & Benny Rhamdani'

'Misteri Inisial T & Benny Rhamdani' Oleh: Budi Saks Sudah lama memang masyarakat diresahkan dengan kasus-kasus akibat efek dari judi online yang sekarang makin menyebar di masyarakat. Belum lama Benny Rhamdani kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) buat heboh dengan menyebutkan sudah tau siapa pemain utama, oknum-oknum di tiap instansi TNI-Polri yang jadi backing jaringan judi. Apa urusannya? Mungkin dia prihatin banyak keluarga buruh migran yang memghambur hamburkan uang kiriman dari hasil bekerja di luar negeri untuk berjudi. Benny ini sebelumnya juga sempat buat gebrakan dengan memaksa DPR dan Bea Cukai menurunkan pajak barang milik TKI/TKW kita yang datang dari luar. Sejauh pengamatan saya sebagai mantan jurnalis lapangan, orang ini memang cukup serius pada jabatan kerjanya sebagai kepala BP2MI, berbeda dengan kepala BP2MI sebelumnya yang menjabat ala kadarnya saja bin aji mumpung tak peduli betul dengan nasib para buruh migran Indonesia. Jaringan ju...
Baca selengkapnya

Penulis blog