Back to Top
EDUKASI POLITIK

Saat PDIP Gelar Wayangan, Ceritanya Tentang Raja Pembangkang Yang Kerap Hina Pendidiknya

DEMOCRAZY.ID
Juni 09, 2024
0 Komentar
Beranda
EDUKASI
POLITIK
Saat PDIP Gelar Wayangan, Ceritanya Tentang Raja Pembangkang Yang Kerap Hina Pendidiknya

DEMOCRAZY.ID - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) menggelar acara nonton wayang kulit bersama dalam rangka Bulan Bung Karno di Sekolah Partai di Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Sabtu (9/6/2024). Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristianto mengatakan, lakon yang dibawakan adalah Pandu Swargo yang bercerita tentang pembangkangan seorang raja terhadap orang yang mendidiknya. Nama tokoh raja ini adalah Sisupala, dalam lakonnya Sisupala digambarkan sebagai orang yang cacat dan tidak bisa hidup normal. "Dalam peristiwa itu kita diingatkan bahwa Sisupala ini seorang yang ketika lahir dalam keadaan cacat, jadi matanya tiga, tangannya tiga dan sebagainya, tidak sempurna," kata Hasto saat membuka acara. Lalu ayah Sisupala berdoa kepada Tuhan agar anaknya bisa sembuh dan menjalani kehidupan layaknya manusia normal. Doa ayah Sisupala dijawab oleh Batara Kresna, titisan dewa yang juga mengembara sebagai seorang kesatria di dunia. "Ketika dia (Kresna) berhasil menyembuhkan
Baca selengkapnya

Penulis blog