Back to Top
GLOBAL

PBB Ungkap RI Dalam Bahaya Besar, Beberkan Fakta Mengerikan Ini

DEMOCRAZY.ID
Juni 29, 2024
0 Komentar
Beranda
GLOBAL
PBB Ungkap RI Dalam Bahaya Besar, Beberkan Fakta Mengerikan Ini

DEMOCRAZY.ID - Indonesia masuk dalam peringatan khusus yang dirilis PBB terkait dampak pemanasan global dan perubahan iklim yang semakin menghantui wilayah Asia. Indonesia dan beberapa wilayah lain di Asia digambarkan oleh PBB dalam bahaya.  Hal ini terungkap dari laporan lembaga PBB, Badan Meteorologi Dunia (WMO) yang bertajuk State of the Climate in Asia 2023. Laporan itu menganalisa bencana yang terjadi 2023 lalu. Mereka menyoroti bahwa laju percepatan indikator perubahan iklim utama seperti suhu permukaan, pencairan gletser, dan kenaikan permukaan air laut. Asia disebut masih menjadi wilayah yang paling banyak dilanda masalah alam di dunia akibat cuaca dan iklim.  Benua ini mengalami pemanasan lebih cepat dari rata-rata global dengan tren meningkat hampir dua kali lipat sejak periode 1961-1990. "Kesimpulan dari laporan ini sangat menyadarkan kita," kata Sekretaris Jenderal WMO Celeste Saulo dalam keterangan yang diterima CNBC Indonesia, dikutip Sabtu (29/6/2024). WMO men
Baca selengkapnya

Penulis blog