'Ibukota Negara Terancam Gagal dan Mangkrak?' - DEMOCRAZY News Back to Top
CATATAN

'Ibukota Negara Terancam Gagal dan Mangkrak?'

DEMOCRAZY.ID
Juni 05, 2024
0 Komentar
Beranda
CATATAN
'Ibukota Negara Terancam Gagal dan Mangkrak?'

'Ibukota Negara Terancam Gagal dan Mangkrak?' Oleh: Dr. Syahganda Nainggolan Alumni Paskasarjana Studi Pembangunan ITB Dua alumni ITB yang sangat hebat dan mumpuni dalam membangun kawasan, yang ditugasi Jokowi membangun ibukota negara (IKN) mengundurkan diri sekaligus.  Langkah ini hanya berselang sekitar dua bulan Sudrajat Djiwandono, ekonom Partai Gerindra, sekaligus abang ipar Presiden Prabowo, menyampaikan bahwa tidak ada urgensinya IKN saat ini.  Sudrajat – yang kedua anaknya diperintahkan Prabowo sebagai inti tim sinkronisasi pemerintahan ke depan, mengatakan hal itu pada wawancara dengan Kompas TV. Tim sinkronisasi sendiri melakukan langkah awalnya beraudiensi dan diskusi dengan menteri keuangan, Sri Mulyani, tentang situasi keuangan negara ke depan. Barangkali, disitu terungkap pula, tidak ada peluang negara ke depan untuk melakukan proyek-proyek mercusuar, khususnya IKN. Tanpa kepemimpinan teknokratik yang kuat, seperti Bambang Susantono, eks ketua alumni teknik sipil
Baca selengkapnya

Penulis blog