PPN Naik Jadi 12 Persen, PKS Singgung Kenaikan Harga BBM Hingga Beras: Daya Beli Masyarakat Alami Pelemahan - DEMOCRAZY News Back to Top
EKBIS

PPN Naik Jadi 12 Persen, PKS Singgung Kenaikan Harga BBM Hingga Beras: Daya Beli Masyarakat Alami Pelemahan

DEMOCRAZY.ID
Mei 15, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
PPN Naik Jadi 12 Persen, PKS Singgung Kenaikan Harga BBM Hingga Beras: Daya Beli Masyarakat Alami Pelemahan

DEMOCRAZY.ID - Anggota DPR RI dari Fraksi PKS Ecky Awal Mucharam angkat suara soal Kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen pada tahun 2025. Beberapa tahun terakhir menurut Ecky merupakan tahun tersulit yang dihadapi oleh masyarakat. Ia menyinggung berbagai macam guncangan yang mengakibatkan pendapatan masyarakat tergerus karena gejolak perekonomian seperti kenaikan harga bahan bakar minyak dan beras. “Beberapa tahun terakhir masyarakat dihadapkan pada berbagai guncangan perekonomian. Kita bisa merasakan mulai dari kenaikan harga harga bahan bakar minyak. Kenaikan harga bahan pokok juga belum kunjung reda.  Beberapa waktu lalu kita merasakan kenaikan harga pangan khususnya beras. Belum usai beras meningkat, bahan pangan berbasis protein. Belum lagi persoalan tingginya suku bunga kredit. Daya beli masyarakat benar-benar menghadapi pelemahan.  Survei konsumen yang dilakukan oleh BI menunjukkan bahwa rasio konsumsi kelompok dengan pengeluaran di bawah Rp 5 juta seba
Baca selengkapnya

Penulis blog