Kisah Mbah Trimo Wakafkan 12 SPBU dan Serahkan Cek Rp10 Miliar ke Muhammadiyah - DEMOCRAZY News Back to Top
AGAMA ISLAMI

Kisah Mbah Trimo Wakafkan 12 SPBU dan Serahkan Cek Rp10 Miliar ke Muhammadiyah

DEMOCRAZY.ID
Mei 13, 2024
0 Komentar
Beranda
AGAMA
ISLAMI
Kisah Mbah Trimo Wakafkan 12 SPBU dan Serahkan Cek Rp10 Miliar ke Muhammadiyah

DEMOCRAZY.ID - Seorang pria bernama H. Soetrismo atau yang lebih akrab disapa Mbah Trimo mewakafkan 12 SPBU dan menyerahkan cek sebesar Rp10 miliar ke Muhammadiyah.   Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Tulungagung Kiai Saad Ibrahim mengatakan Mbah Trimo pernah mewakafkan masjidnya untuk Muhammadiyah.   Adapun masjid tersebut bernama Al-Fattah. Usut punya usut pembangunan masjid tersebut menghabiskan biaya sekitar Rp 80 miliar.   Masjid Al-Fattah pun diresmikan oleh Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nasir didampingi Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla atau JK dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa pada tahun 2022 lalu.  Masjid itu pun resmi menjadi milik Muhammadiyah Kabupaten Tulungagung. “Belum lama ini Mbah Trimo mengundang Ustaz Jazir dari Jogokariyan untuk ceramah di Masjid Al-Fattah. Dalam ceramahnya Ustaz Jazir mengangkat masalah wakaf. Setelah Ustaz Jazir selesai berceramah, disaksikan oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Tulungagung dan Ustaz Jazir sen
Baca selengkapnya

Penulis blog