Back to Top
CATATAN POLITIK

'Putusan Sah dan Legal, Anwar Usman Jadikan MK Bak Toilet Umum'

DEMOCRAZY.ID
April 27, 2024
0 Komentar
Beranda
CATATAN
POLITIK
'Putusan Sah dan Legal, Anwar Usman Jadikan MK Bak Toilet Umum'

'Putusan Sah dan Legal, Anwar Usman Jadikan MK Bak Toilet Umum' Lagi, Putusan MK No. 90 tentang penambahan norma menjadi poin utama dari tulisan ini, serta kritik terhadap rendahnya pemahaman hukum para ahli sehingga menambah kusamnya hukum dan matinya keadilan di Indonesia. Kata ‘sah’ dan ‘legal’ adalah dua kata yang hampir setiap hari dituturkan oleh sarjana hukum, terlebih paska Putusan MK No. 90 tentang penambahan norma hukum akan batasan usia Capres/Cawapres. Namun apakah dua kata tersebut memiliki makna yang sama atau sebaliknya? Dan apakah putusan tersebut dapat dikatakan sah atau sekedar legal dan bagaimana dampaknya? Putusan SAH berdasarkan doktrin Dalam istilah hukum pidana ada dua model pembunuhan yang berkaitan dengan kata diatas, yaitu pembunuhan yang SAH ”D’l homicide legal”dan pembunuhan yang legal “D’l homicide legitime” (M. Chevau & Christine Hellie, 1875). Aturan pidana tersebut selain berlaku secara universal, juga digunakan pada KUHP Indonesia Pasal 48,
Baca selengkapnya

Penulis blog