Back to Top
POLITIK

PDIP Bocorkan 'Syarat Khusus' Bila Jokowi Ingin Berdamai dengan Megawati, Singgung Soal Keluarga

DEMOCRAZY.ID
April 13, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
PDIP Bocorkan 'Syarat Khusus' Bila Jokowi Ingin Berdamai dengan Megawati, Singgung Soal Keluarga

DEMOCRAZY.ID - Hubungan Presiden Jokowi dengan Megawati dan PDIP belum membaik. Hubungan Jokowi dan Megawati dikabarkan rusak sejak Pilpres 2024. Terbaru, Politikus PDIP Aryo Seno Bagaskoro menegungkapkan ada syarat dan ketentuan khusus apabila Presiden Joko Widodo ingin memperbaiki hubungan dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri. Syarat dan ketentuan itu, kata Aryo cukup simpel. Yakni Jokowi harus mengutamakan dan mengedepankan kepentingan bangsa negara, bukan keluarga. "Ya tentu, syarat ketentuannya simpel saja, sederhana saja, yaitu mengutamakan dan mengedepankan kepentingan bangsa dan negara, bukan keluarga dalam konteks kenegaraan, itu saja," kata Seno dalam wawancara bersama Kompas TV, dikutip pada Jumat (12/4/2024) dari YouTube Kompas TV. Seno menegaskan, mengedepankan kepentingan bangsa dan negara merupakan prinsip yang terus dipegang Megawati. Megawati disebut tak pernah berubah mengenai prinsip tersebut. Maka dari itu, soal pertemuan siapa pun tokoh dengan
Baca selengkapnya

Penulis blog