DEMOCRAZY.ID - Setiap 21 April, masyarakat Indonesia sedang memperingati hari kelahiran pahlawan perempuan nasional yakni Raden Ajeng Kartini yang lahir pada tanggal 21 April 1879. Tokoh pahlawan ini sangat gigih memperjuangkan emansipasi wanita. Lewat kumpulan surat yang ia tulis semasa ia hidup tentang ketimpangan derajat antara perempuan dan laki-laki di bidang pendidikan, dirangkum menjadi karya fenomenal berjudul Habis Gelap Terbitlah Terang. Mengutip dari Kemdikbud, Kartini memiliki dua orang saudari kandung lainnya, ialah Raden Ajeng Kardinah dan Raden Ajeng Soematri. Serta satu saudari tiri yaitu Roekmini. Ketiganya pun tak luput memperjuangkan derajat kaum perempuan pada masa kolonial belanda. Mari mengenal profil Raden Ajeng Kardinah sebagai pejuang masyarakat Tegal. Profil Raden Ajeng Kardinah RA Kardinah merupakan adik kandung Kartini yang lahir pada 1 Maret 1881. Sama seperti kakaknya, Kardinah juga berbuat sesuatu untuk masyarakat, khususnya di bidang kesehatan bagi mas
KISAH Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa Namun Dipersekusi di Tegal
April 21, 2024
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Setiap 21 April, masyarakat Indonesia sedang memperingati hari kelahiran pahlawan perempuan nasional yakni Raden Ajeng Kartini yang lahir pada tanggal 21 April 1879. Tokoh pahlawan ini sangat gigih memperjuangkan emansipasi wanita. Lewat kumpulan surat yang ia tulis semasa ia hidup tentang ketimpangan derajat antara perempuan dan laki-laki di bidang pendidikan, dirangkum menjadi karya fenomenal berjudul Habis Gelap Terbitlah Terang. Mengutip dari Kemdikbud, Kartini memiliki dua orang saudari kandung lainnya, ialah Raden Ajeng Kardinah dan Raden Ajeng Soematri. Serta satu saudari tiri yaitu Roekmini. Ketiganya pun tak luput memperjuangkan derajat kaum perempuan pada masa kolonial belanda. Mari mengenal profil Raden Ajeng Kardinah sebagai pejuang masyarakat Tegal. Profil Raden Ajeng Kardinah RA Kardinah merupakan adik kandung Kartini yang lahir pada 1 Maret 1881. Sama seperti kakaknya, Kardinah juga berbuat sesuatu untuk masyarakat, khususnya di bidang kesehatan bagi mas