Back to Top
EKBIS

Presiden Jokowi Ungkap Cara Indonesia Jadi Negara Maju, Ternyata Begini

DEMOCRAZY.ID
Maret 03, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Presiden Jokowi Ungkap Cara Indonesia Jadi Negara Maju, Ternyata Begini

DEMOCRAZY.ID - Presiden Jokowi mengungkapkan Indonesia bisa menjadi negara maju pada tiga periode kepemimpinan nasional.  Hal itu, kata Jokowi, berdasarkan data Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bapenas), Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD), International Monetary Fund (IMF), dan Bank Dunia. "Saya tidak pernah bosan mengingatkan bahwa Indonesia memiliki kesempatan, memiliki kesempatan besar untuk melompat menjadi negara maju dalam tiga periode kepemimpinan nasional ke depan," kata Jokowi, Minggu 3 Maret 2024. Caranya, Indonesia harus memanfaatkan bonus demografi atau proporsi penduduk usia produktif (15-64 tahun).  Mantan Gubernur DKI Jakarta itu mengingatkan agar Indonesia bisa memanfaatkan itu dengan baik. "Salah satu kuncinya adalah kualitas dan produktivitas generasi muda kita. Oleh sebab itu, pendidikan SDM, pembangunan SDM menjadi sangat sangat penting, baik dari sisi fisik, baik dari sisi skill, maupun dari sisi karakter," teg
Baca selengkapnya

Penulis blog