Back to Top
GLOBAL

PM Eropa Ini Bela Palestina, Sebut Gaza "Butuh Bom" Lawan Israel

DEMOCRAZY.ID
Maret 18, 2024
0 Komentar
Beranda
GLOBAL
PM Eropa Ini Bela Palestina, Sebut Gaza "Butuh Bom" Lawan Israel

DEMOCRAZY.ID - Perdana Menteri (PM) Irlandia Leo Varadkar membuat heboh. Ini terjadi ketika ia menyampaikan permohonan yang berapi-api untuk gencatan senjata di Gaza, saat berbicara pada resepsi Hari St. Patrick di Gedung Putih, Amerika Serikat (AS). Di depan Presiden Joe Biden, Varadkar yang menjadi tamu Washington justru memberi tambahan tekanan ke AS, sekutu Israel, Minggu waktu setempat.  Ia menyebut warga Gaza "membutuhkan bom untuk menghentikan serangan". "Rakyat Gaza sangat membutuhkan makanan, obat-obatan dan tempat berlindung," kata Varadkar dalam acara perayaan hubungan erat AS dan Irlandia itu dikutip AFP, Senin (18/3/2024). "Terutama mereka membutuhkan bom untuk menghentikan serangan," tambahnya. Ia mengatakan aspirasi rakyat Palestina untuk memiliki tanah air dan negara yang utuh di tanah nenek moyang mereka setara dengan keinginan Israel. Karenanya, tegas Varadkar, rakyat Irlandia sangat prihatin dengan bencana yang "terjadi di depan m
Baca selengkapnya

Penulis blog