Back to Top
HOT NEWS

Bill Gates Beberkan Tanda "Kiamat" Bumi dan Sebut-Sebut Indonesia

DEMOCRAZY.ID
Maret 09, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
Bill Gates Beberkan Tanda "Kiamat" Bumi dan Sebut-Sebut Indonesia

DEMOCRAZY.ID - Pendiri Microsoft, Bill Gates menyinggung Indonesia terkait perubahan iklim yang disebabkan oleh gas rumah kaca. Hal ini disampaikan Gates melalui blog pribadinya. Menurut Gates, aktivitas di Bumi menghasilkan 51 miliar ton gas rumah kaca yang 7 persen di antaranya berasal dari produksi lemak dan minyak dari tumbuhan serta hewan. "Untuk memerangi perubahan iklim, kita harus mengubah angka tersebut ke nol," tegas Gates, dikutip Sabtu (2/3/2024). Dalam tulisannya, Gates menyoroti minyak sawit yang disebut menciptakan dampak besar terhadap lingkungan.  Ia mengatakan, minyak sawit adalah lemak nabati yang paling banyak dikonsumsi di seluruh dunia, baik untuk dikonsumsi atau sebagai bahan bakar. "Saat ini, minyak sawit adalah lemak nabati yang paling banyak dikonsumsi di seluruh dunia. Sebagian ditemukan pada makanan sehari-hari seperti kue, mie instan, krim kopi, makanan beku, hingga makeup, sabun badan, odol, deterjen, deodoran, makanan kucing, formula bayi,
Baca selengkapnya

Penulis blog