DEMOCRAZY.ID - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto bangga terhadap prestasi Wakil Ketua Umum Koordinator Bidang (Korbid) Kepartaian Partai Golkar Kahar Muzakir dalam Pemilu 2024. Hal ini lantaran Kahar beserta tiga anaknya dan satu orang karyawannya lolos ke senayan. Menurut Airlangga, Kahar beserta keluarga merupakan praktik dinasti politik baru di Golkar. Airlangga menyampaikan hal ini di depan sejumlah politisi senior saat buka bersama dan silaturahmi Partai Golkar se-Indonesia di Hotel Mulia, Kabupaten Badung, Bali, Jumat (15/3) malam. Dua politisi senior di antaranya adalah Ketua Dewan Penasihat Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan dan Ketua Dewan Pembina DPP Partai Golkar Aburizal Bakrie atau Ical. "Waketum ini dinasti baru politik Pak Luhut. Pak Har, karena anaknya tiga masuk DPR semua dari dapil berbeda dan ada satu dari partai berbeda. Anaknya tiga, plus bapaknya, plus stafnya. Jadi ini dinasti namanya (dinasti) Pak Har," katanya disambut tawa riuh Luhut d
DEMOCRAZY.ID - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto bangga terhadap prestasi Wakil Ketua Umum Koordinator Bidang (Korbid) Kepartaian Partai Golkar Kahar Muzakir dalam Pemilu 2024. Hal ini lantaran Kahar beserta tiga anaknya dan satu orang karyawannya lolos ke senayan. Menurut Airlangga, Kahar beserta keluarga merupakan praktik dinasti politik baru di Golkar. Airlangga menyampaikan hal ini di depan sejumlah politisi senior saat buka bersama dan silaturahmi Partai Golkar se-Indonesia di Hotel Mulia, Kabupaten Badung, Bali, Jumat (15/3) malam. Dua politisi senior di antaranya adalah Ketua Dewan Penasihat Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan dan Ketua Dewan Pembina DPP Partai Golkar Aburizal Bakrie atau Ical. "Waketum ini dinasti baru politik Pak Luhut. Pak Har, karena anaknya tiga masuk DPR semua dari dapil berbeda dan ada satu dari partai berbeda. Anaknya tiga, plus bapaknya, plus stafnya. Jadi ini dinasti namanya (dinasti) Pak Har," katanya disambut tawa riuh Luhut d