Back to Top
HOT NEWS

Fatal! Ini 5 Temuan KNKT Soal 2 Pilot Batik Air 'Tertidur' Bersamaan Selama 28 Menit Saat ke Jakarta

DEMOCRAZY.ID
Maret 09, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
Fatal! Ini 5 Temuan KNKT Soal 2 Pilot Batik Air 'Tertidur' Bersamaan Selama 28 Menit Saat ke Jakarta

DEMOCRAZY.ID - Baru-baru ini Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) merilis temuan terkait dua pilot Batik Air yang tidak sengaja tertidur selama 28 menit dalam penerbangan dari Kendari menuju Jakarta.  Apa saja temuan KNKT? Insiden pilot yang tertidur ini terjadi pada 25 Januari lalu, hingga menyebabkan serangkaian kesalahan navigasi. Penerbangan tersebut memiliki waktu blok selama 2 jam 35 menit hingga sampai tujuan, sesuai dengan jadwal Batik Air Indonesia. Berikut ini temuan KNKT soal pilot Batik Air yang tertidur selama 28 menit: 1. Pilot meminta waktu untuk tidur Kejadian bermula saat pilot berusia 32 tahun dan first officer berusia 28 tahun mengoperasikan penerbangan ID6723.  Saat pesawat mencapai ketinggian jelajah, sekitar pukul 08:37 waktu setempat, kedua awak melepas headset, pilot bertanya kepada first officer, pertama apakah dia boleh tertidur. First officer pun setuju. Dia langsung mengambil alih sebagai pilot selama 40 menit berikutnya sebelum rekannya benar-be
Baca selengkapnya

Penulis blog