5 Ramalan Populer Jayabaya yang Diyakini Telah Terjadi Di Indonesia - DEMOCRAZY News Back to Top
PERISTIWA TRENDING

5 Ramalan Populer Jayabaya yang Diyakini Telah Terjadi Di Indonesia

DEMOCRAZY.ID
Maret 27, 2024
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
TRENDING
5 Ramalan Populer Jayabaya yang Diyakini Telah Terjadi Di Indonesia

DEMOCRAZY.ID - Selama berabad-abad, Prabu Jayabaya telah dikenal karena berbagai ramalannya yang terkenal dengan sebutan Jangka Jayabaya.  Ramalan-ramalan ini awalnya dicatat dalam kakawin atau tembang yang ditulis oleh Jayabaya sendiri. Kepercayaan bahwa ramalan Jayabaya akan terus relevan hingga tahun 2100 masih bertahan.  Beberapa ramalannya diyakini telah terwujud, sementara sebagian besar lainnya masih menunggu tanda-tanda yang disebutkan untuk menjadi nyata. Dalam bukunya yang berjudul "Menguak Rahasia Ramalan Jayabaya" (2012), D. Soesetro dan Zein al Arif menjelaskan ramalan Jayabaya dengan mengaitkannya dengan serangkaian tanda zaman yang terjadi.  Berikut adalah beberapa tanda yang sudah terbukti terjadi, seperti yang dijelaskan oleh Soesetro dan Zein al Arif: Besuk yen wis ono kereto mlaku tanpo jaran (besok ada kereta jalan tanpa kuda) Tanah Jawa kalungan wesi (tanah Jawa berkalung besi, rel kereta api) Prau mlaku ing awang-wang (pesawat terbang di atas awan) K
Baca selengkapnya

Penulis blog