Ratusan LSM dan Tokoh Masyarakat Ramai-Ramai Buat Petisi Kritik Jokowi - DEMOCRAZY News Back to Top
POLITIK

Ratusan LSM dan Tokoh Masyarakat Ramai-Ramai Buat Petisi Kritik Jokowi

DEMOCRAZY.ID
Februari 03, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Ratusan LSM dan Tokoh Masyarakat Ramai-Ramai Buat Petisi Kritik Jokowi

DEMOCRAZY.ID - Jelang masa jabatannya berakhir, Presiden Joko Widodo dikritik habis-habisan. Petisi dari berbagai tokoh masyarakat, LSM, hingga civitas akademik juga muncul yang semuanya dilayangkan agar Jokowi kembali ke koridor demokrasi. Baru-baru ini, sebanyak 145 Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) membuat petisi yang isinya protes sekaligus mempermasalahkan pencalonan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai calon presiden dan wakil presiden 2024. Selain 145 LSM, sebanyak 130 individu atau tokoh juga bergabung dalam pembacaan petisi yang digelar di depan Istana Negara, Jakarta Pusat, Kamis (1/2) petang.  Pembacaan petisi ini memang dilakukan dalam Aksi Kamisan yang sudah digelar sejak bertahun-tahun lalu. Dalam pembacaan petisi itu mereka menyebut Indonesia adalah milik semua warga negara bukan buat segelintir orang, kelompok, atau keluarga. Seluruh kepentingannya adalah untuk masyarakat, warga negara Indonesia. Oleh karena itu, kekuasaan pun tak boleh dimonopoli oleh segel
Baca selengkapnya

Penulis blog