Back to Top
CATATAN POLITIK

'PDI Perjuangan di Simpang Jalan'

DEMOCRAZY.ID
Februari 19, 2024
0 Komentar
Beranda
CATATAN
POLITIK
'PDI Perjuangan di Simpang Jalan'

'PDI Perjuangan di Simpang Jalan' Pertanda kemenangan Prabowo-Gibran dari hasil hitung cepat Pilpres 2024 menggiring PDI Perjuangan ancang-ancang mengambil sikap siap menjadi oposisi. Tingginya hasil hitung cepat ataupun real count mengantarkan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka mendekati kemenangan Pilpres 2024. PDI Perjuangan berancang-ancang menjadi oposisi pemerintah. Partai pengusung Ganjar Pranowo-Mahfud Md tersebut mendaku mendapat panggilan ‘memperjuangkan demokrasi’, yang dianggap telah menyimpang. “Jadi 2024 ini, kemungkinan besar kami tetap berpegang pada komitmen itu, perjuangan itu. Jadi bisa saja kami tetap ada di luar pemerintahan untuk melakukan kritik, menjadi penyeimbang, menjadi pengawas, mengawasi jalannya pemerintahan untuk tujuan demokrasi itu bisa tercapai. Itu tugas suci. Panggilan sejarah PDI Perjuangan di situ,” tegas Ketua Bidang Kehormatan DPP PDI Perjuangan Komarudin Watubun kepada detikX melalui sambungan telepon, Jumat (16/2/2024). P
Baca selengkapnya

Penulis blog