Back to Top
POLITIK

Media Qatar Al Jazeera Soroti Klaim, Dinasti Politik, Hingga Dugaan Kecurangan Pemilu Indonesia

DEMOCRAZY.ID
Februari 15, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Media Qatar Al Jazeera Soroti Klaim, Dinasti Politik, Hingga Dugaan Kecurangan Pemilu Indonesia

DEMOCRAZY.ID - MEDIA asal Qatar, Al Jazeera, menyoroti klaim kemenangan pemilihan presiden (pilpres) yang dilakukan calon presiden nomor urut dua Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.  Dia berpegang pada sampel data perhitungan suara cepat tidak resmi yang memberikannya keunggulan 58%. Saingannya, Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, masing-masing tertinggal sekitar 25% dan 17%.  Penghitungan awal yang dilakukan oleh KPU jauh lebih lambat dan menunjukkan bahwa Prabowo memperoleh 57,7% suara, dengan sekitar 6% suara tercatat. “Kita tidak boleh sombong, tidak boleh sombong, tidak boleh euforia, kita tetap harus rendah hati, kemenangan ini harus menjadi kemenangan seluruh rakyat Indonesia,” ujarnya di Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (14/2). Media tersebut menyebut Prabowo menjadi kandidat terdepan dalam pemilu ini, berkat dukungan nyata dari Widodo, yang dikenal sebagai Jokowi. Putranya yang berusia 36 tahun, Gibran Rakabuming Raka menjadi pasangan Prabowo dan keduanya telah berjanji
Baca selengkapnya

Penulis blog